BUNGKER KALIADEM JOGJA PUNYA
Bunker di Kaliadem, Kabupaten Sleman kini menjadi salah satu objek wisata yang dikunjungi kala lava tour Merapi. Konon, kerap terdengar suara tangisan misterius dari dalam bunker. Lokasinya berada di dusun Kaliadem, Desa Kepuharjo, Cangkringan. Sebelum menjadi tempat wisata seperti sekarang, Bunker Kaliadem tertimbun oleh material merapi setebal 4 meter pada saat erupsi Gunung Merapi tahun […]